Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Kunci Jawaban PJOK Kelas 5 Halaman 117 118 119 120 121 122 Penilaian Akhir Semester 1 Pelajaran 5 Buku Siswa

Kunci Jawaban PJOK Kelas 5 Halaman 117 118 119 120 - Macam cara mendapatkan pelajaran pastinya dapat peserta didik pilih berdasarkan model yang murid sukai. Misalnya saja memakai fasilitas pembelajaran model daring maupun memanfaatkan tayangan mengenai pembelajaran yang ada dalam channel youtube jenis edukasi.

Kunci Jawaban PJOK Kelas 4
  • Kunci Jawaban PJOK Kelas 5
  • Kunci Jawaban PJOK Kelas 6
  • Saat mulai belajar tentang materi yang tersedia, pastinya peserta didik dapat mendalami macam-macam soal yang dipertanyakan termasuk dalam kunci jawaban PJOk kelas 5 halaman 117, 118, 119, 120, 121, 122. Peserta didik tak perlu kesulitan kala mencari pembahasan dari materi tersebut sebab pencariannya sendiri sangatlah mudah.

    Salah satunya yaitu soal yang di dalamnya tersedia materi cukup lengkap dengan pembahasan lebih menyeluruh. Umumnya para tenaga pengajar yakni guru menyediakan modul yang lengkap beserta pembahasan dari soal tersebut. Keberadaan modul sekaligus adanya kunci jawaban ini agar digunakan peserta didik pelajari hingga sepenuhnya paham.

    Kunci Jawaban PJOK Kelas 5 Halaman 117 118 119 120 121 Pilihan Ganda

    A. Pilihlah jawaban yang benar!

    1. Fikri melakukan gerakan berlari sambil menggiring bola melewati pemain lawan. Dilihat dari gerakannya, Fikri melakukan kombinasi gerak dasar . . . .
    A. lokomotor dan nonlokomotor
    B. manipulatif dan lokomotor
    C. lokomotor dan manipulatif
    D. nonlokomotor dan manipulatif
    Jawaban : C

    2. Perhatikan gambar berikut!
    Bagian kaki yang digunakan untuk menendang bola sesuai gambar tersebut ialah . . . .
    A. kaki bagian dalam
    B. punggung kaki
    C. telapak kaki
    D. ujung kaki
    Jawaban : B

    3. Saat melakukan passing bawah dalam permainan bola voli, kita harus memperkirakan ayunan bola. Langkah tersebut dilakukan agar . . . .
    A. bola tidak melambung terlalu tinggi
    B. pemukul tidak kesulitan saat memukul bola
    C. pemain lawan tidak dapat memperkirakan jatuhnya bola
    D. bola dapat dikontrol dengan baik oleh teman satu tim
    Jawaban : A

    4. Deni mengoper bola basket dengan memantulkan ke lantai diikuti gerakan melangkah. Gerakan yang dilakukan Deni menunjukkan kombinasi gerak dasar . . . .
    A. lokomotor dan manipulatif
    B. nonlokomotor dan manipulatif
    C. manipulatif dan lokomotor
    D. manipulatif dan nonlokomotor
    Jawaban : A

    5. Dewi melakukan kombinasi gerak dasar jalan, lari, dan lompat pada lompat jauh. Saat melakukan pendaratan, posisi yang tepat ditunjukkan gambar . . . .
    Jawaban : D

    6. Nina dan teman-temannya bermain kasti. Nina melakukan kombinasi gerak dasar nonlokomotor dan manipulatif dalam menangkap bola. Gerakan yang dilakukan Nina ialah . . . .
    A. menangkap bola mendatar dan melangkah
    B. berjalan ke depan dan menangkap bola mendatar
    C. menekuk tangan dan menangkap bola melambung
    D. melangkah ke belakang dan menangkap bola melambung
    Jawaban : B

    7. Saat bermain rounders, Thomas melakukan gerakan mengayun lengan dan melempar bola atas. Gerakan yang dilakukan Thomas menunjukkan kombinasi gerak dasar . . . .
    A. nonlokomotor dan manipulatif
    B. lokomotor dan manipulatif
    C. manipulatif dan lokomotor
    D. manipulatif dan nonlokomotor
    Jawaban : B

    8. Perhatikan kombinasi gerak dasar nonlokomotor, lokomotor, dan manipulatif dalam permainan kasti berikut!
    1. Mengayun lengan dan melempar bola
    2. Mengayun lengan dan memukul bola
    3. Melangkah dan menangkap bola
    4. Berjongkok dan menangkap bola
    5. Berjalan dan melempar bola
    Kombinasi gerak dasar nonlokomotor dan manipulatif ditunjukkan angka . . . .
    A. 1, 2, dan 4
    B. 1, 3, dan 5
    C. 2, 3, dan 4
    D. 3, 4), dan 5
    Jawaban : A

    9. Tina bermain rounders bersama teman-temannya. Tina melakukan kombinasi gerak dasar nonlokomotor dan manipulatif, yaitu . . . .
    A. berjalan dan menangkap bola melambung
    B. mengayun lengan dan melempar bola atas
    C. berjalan dan berlari berkelok-kelok menuju pos
    D. menangkap bola dan menarik tangan
    Jawaban : B

    10. Fadila akan melakukan kombinasi gerak dasar jalan, lari, dan lompat dalam lompat jauh. Posisi kedua kaki saat badan melayang di udara ialah . . . .
    A. ditekuk seperti jongkok
    B. hampir rapat ke belakang
    C. mengayun seperti orang berjalan
    D. membuka ke samping kanan dan kiri
    Jawaban : A

    11. Endah melakukan kombinasi gerak dasar jalan, lari, dan lempar dalam lempar roket. Lemparan roket dianggap tidak sah jika Endah . . . .
    A. melempar roket menggunakan tangan kiri
    B. melempar roket menggunakan tangan kanan
    C. melangkahkan kaki sambil menginjak garis batas lemparan
    D. melakukan tolakan sambil mengangkat lengan sejajar dengan dahi
    Jawaban : C

    12. Sikap kuda-kuda yang tepat saat melakukan elakan ditunjukkan gambar . . . .
    Jawaban : D

    13. Sebelum melepaskan lemparan, lengan yang membawa roket ditarik ke arah belakang untuk . . . .
    A. mengumpulkan tenaga sebelum melempar
    B. membantu menghasilkan lemparan tepat sasaran
    C. mengikuti peraturan agar hasil lemparan dianggap sah
    D. menjaga keseimbangan tubuh agar tidak jatuh saat melempar
    Jawaban : B

    14. Dalam pencak silat, pusat arah mata angin berfungsi sebagai ....
    A. acuan langkah kaki
    B. pusat kekuatan
    C. titik awal berdiri
    D. penunjuk arah
    Jawaban : D

    15. Perhatikan langkah-langkah berikut!
    1. Ambil posisi kuda-kuda tengah
    2. Tarik kaki kiri ke arah kaki kanan
    3. Geser kaki kiri ke arah depan
    4. Tarik kembali kaki kiri ke arah kaki kanan dan kembali ke arah semula
    5. Tarik kaki kanan ke arah kaki kiri
    6. Geser kaki kanan ke depan dan kembali ke arah semula
    Langkah-langkah tersebut merupakan pola langkah . . . .
    A. berkelok-kelok
    B. huruf U
    C. huruf S
    D. segitiga
    Jawaban : A

    16. Leo berlatih pola gerak langkah lurus. Pada pelaksanaannya Leo bergerak secara . . . .
    A. acak
    B. bebas
    C. teratur
    D. berkelok-kelok
    Jawaban : C

    17. Doni melakukan joging setiap hari. Dengan aktivitas ini, Doni memiliki daya tahan jantung yang kuat. Faktor yang memengaruhi daya tahan jantung sesuai pernyataan tersebut ialah . . . .
    A. jenis kelamin
    B. kecerdasan
    C. keturunan
    D. latihan
    Jawaban : D

    18. Faiz berlari memindahkan sepuluh bola dari titik A ke titik B. Faiz berarti melakukan latihan peningkatan daya tahan jantung dan paruparu. Latihan tersebut adalah . . . .
    A. lari mengelilingi lapangan
    B. latihan lari interval
    C. latihan skipping
    D. lari bolak-balik
    Jawaban : D

    19. Perhatikan beberapa latihan berikut!
    1. Latihan interval
    2. Joging
    3. Lari berkelok-kelok
    4. Sit-up
    5. Back-up
    6. Push-up
    Daya tahan jantung dapat ditingkatkan dengan beberapa latihan secara teratur. Latihan tersebut ditunjukkan oleh angka ....
    A. 1, 2, dan 3
    B. 2, 3, dan 5
    C. 3, 4, dan 5
    D. 4, 5, dan 6
    Jawaban : A

    20. Perhatikan gambar di samping.
    Eko sedang melakukan latihan daya tahan jantung, yaitu latihan . . . .
    A. lompat tali
    B. lari joging
    C. lari reaksi
    D. lari interval
    Jawaban : B

    Kunci Jawaban PJOK Kelas 5 Halaman 122 Isian

    B. Jawablah dengan benar!

    1. Bagaimana kombinasi gerak dasar nonlokomotor dan manipulatif dalam menghentikan bola dengan kaki?

    Gerak lokomotor adalah gerakan berpindah tempat, di mana bagian tubuh tertentu bergerak atau berpindah tempat. Kalau gerak manipulatif adalah gerakan yang melibatkan penguasaan pada sebuah objek atau gerak yang melibatkan suatu alat. dalam sepak bola juga ada gerakan menghentikan bola.

    Yang termasuk gerakan mengentikan bola adalah:

    • Menarik kaki dan menghentikan bola
    • Meliukkan badan ke belakang dan mengentikan bola dengan dada
    • Meliukkan badan ke belakang dan mengentikan bola menggunakan kepala

    Gerakan menarik kaki dan meliukkan badan adalah gerak non lokomotor, sedangkan menghentikan bola dengan kaki, dada, atau kepala merupakan gerak manipulatif.

    2. Jelaskan kombinasi gerak dasar lokomotor dan manipulatif dalam menggiring bola pada permainan bola basket!

    Variasi gerak lokomotor dengan kombinasi gerak manipulatif menggiring bola pada permainan sepak bola adalah
    • Berjalan dan berlari sembari mendorong bola perlahan-lahan dengan salah salah satu kaki.
    • Kaki tumpu bergeser, sedangkan kaki tendang melangkah mendekati bola yang bergulir.
    • Menggiring bola ke depan, atau samping dengan melewati rintangan berupa pembatas segitiga.

    3. Apa sajakah contoh kombinasi gerak dasar nonlokomotor dan manipulatif dalam menangkap bola rounders?

    Kombinasi gerak dasar lokomotor nonlokomotor dan manipulatif melalui permainan sepak bola. Keterampilan gerak dalam permainan sepak bola tidak terlepas dari kombinasi gerak lokomotor nonlokomotor dan manipulatif gerak lari saat menggiring bola mengayun lengan atau tungkai pada saat akan menendang dilanjutkan dengan gerak menendang bola melalui kombinasi gerak dasar dalam permainan ini kombinasi gerak lokomotor nonlokomotor dan manipulatif dalam permainan sepak bola diantaranya sebagai berikut.
    • Berlari dan menendang bola
    • Berlari melompat dan menggulung bola
    • Menggiring dan menendang bola

    4. Jelaskan kombinasi gerak dasar nonlokomotor dan manipulatif dalam memukul bola kasti!

    Variasi Gerak Manipulatif Melempar Bola Melambung, Mendatar, dan Bawah:
    Melempar bola dalam permainan kasti termasuk variasi gerak dasar manipulatif. Gerakan ini untuk mengumpan kepada pemain pemukul, mengoper kepada teman satu kelompok, atau mematikan kelompok pemukul. Pada permainan kasti, gerakan melempar bola dapat dilakukan berbagai variasi.

    Contoh Variasi Gerak Dasar Manipulatif dalam Permainan Kasti :
    Dalam permainan kasti, seorang pemain harus menguasai beberapa gerakan dasar, baik itu gerak lokomotor, nonlokomotor maupun manipulatif.

    5. Bagaimana kombinasi gerak lokomotor dan manipulatif dalam lempar roket?

    Gerakan Lokomotor adalah gerakan berpindah tempat, dimana baguan tubuh tertentu bergerak atau berpindah tempat.

    Gerakan Manipulatif adalah gerakkan untuk bertindak melakukan sesuatu bentuk gerak dari anggota badannya secara lebih terampil, sepertil:menendang,melempar,menangkap,dan sebagiannya

    6. Apa saja yang harus diperhatikan pelompat pada saat tolakan terakhir agar menghasilkan lompatan yang jauh?

    Tolakan yang harus dilakukan katika saat melompat adalah tolakan harus pas pada papan tolakan.

    7. Jelaskan langkah-langkah melakukan sikap kuda-kuda silang depan!

    Kuda-Kuda Silang Depan
    Cara melakukan Kuda-kuda silang adalah satu kaki di depan, berat badan ada di kaki depan ditumpukan pada satu kaki, kaki yang lain ringan sentuhan dengan ibu atau ujung jari kaki. Pandangan lurus kearah depan.

    8. Mengapa seorang pesilat harus bersikap teliti dan tekun dalam berlatih pola gerak langkah?

    Agar terbiasa dengan gerakan yang dipelajari.

    9. Apa yang dimaksud dengan daya tahan jantung? Jelaskan!

    Daya tahan jantung adalah Kemampuan jantung dalam melakukan aktivitas kerja dalam waktu yang lama tanpa mengalami gangguan yang berarti.

    10. Apa saja hal yang harus diperhatikan saat berlari mengelilingi lapangan?

    Dalam pelaksanaanya, walupun dilakukan di lapangan, panitian atau guru wajib menomor satukan keselamatan siswa dalam melakukannya. Pastikan semua siswa bebas dar cidera dan kelelahan dengan menyediakan hidrasi yang cukup dan melakukan pemanasan sebelum jogging.

    Download Soal PJOK Kelas 5 Halaman 117-122

    Saat tahapan pengunduhan materi mengenai PJOK, peserta didik dapat mempelajari mengenai soal-soal latihnan yamng sudah ada untuk menguji pemahaman tentang materi kebugaran jasmani Di mana peserta didik dapat memakai semua soal yang ada guna latihan untuk menghadapi ujian ke depannya. Soal yang berbentuk file pdf bisa siswa manfaatkan sebagai latihan lebih baik dan berhasil meraih nilai semaksimal mungkin.

    soal-dan-kunci-jawaban.pdf 141kb
    Kunci Jawaban Soal PJOK Kelas 5 Halaman 63-66
  • Kunci Jawaban Soal PJOK Kelas 5 Halaman 93-96
  • Kunci Jawaban Soal PJOK Kelas 5 Halaman 111-114
  • Kunci Jawaban Soal PJOK Kelas 5 Halaman 135-138
  • Kunci Jawaban Soal PJOK Kelas 5 Halaman 156-158
  • Agar dapat menghadapi ujian itu, butuh tahapan pembelajaran sangat baik dari sisi peserta didik. Karena tahapan pembelajaran itu dapat berdampak langsung terhadap perolehan nilai saat ujian berlangsung. Bermacam penilaian dalam ujian sangat bermanfaat sebagai urutan siswa berprestasi yaitu ranking.

    Penilaian tidak dilihat dari score bidang umum saja, materi PJOK termasuk kedalam penentuan penilaian juga. Pihak pengajar mempunyai wewenang beserta kewajiban guna mencerdaskan anak didik mereka. Di samping fakta tersebut, murid perlu mengupayakan proses pembelajaran serius sehingga dapat menambah jumlah nilai terlebih di bidang PJOK.

    Murid dapat memperdalami serta memanfaatkan keberadaan kunci jawaban PJOK kelas 5 halaman 117, 118, 119, 120, 121, 122 sekaligus soal yang dapat siswa dapatkan.